Teknologi amat sangat mempengaruhi pola dan budaya manusia sebagai pengguna, di setiap lini kehidupan dan bagian pekerjaan sudah terdapat teknologi. Banyak jenis teknologi, diantaranya seperti teknologi komunikasi, teknologi informasi yang paling banyak digunakan.
Perkembangan perangkat teknologi membuat perkembangan perangkat lunak aplikasi dan sistem semakin berkembang dengan pesat demi memanjakan manusia dalam beraktifitas, efisiensi, hemat waktu dan sebagainya. Didunia perbankan yang paling banyak menggunakan sistem dan perangkat serta produk teknologi karena laju transaksi yang berhubungan dengan keuangan harus lebih cepat dan efisien, namun tidak bisa dipungkiri keamanan harus ditawarkan lebih tinggi dan harus di perhatikan karena rentan dengan kerusakan maupun kehilangan data secara digital. Mesin ATM salah satu produk bank yang paling banyak digunakan walau hanya sebatas penarikan, cek saldo maupun sekarang di kembangkan menjadi perangkat yang bisa dilakukan untuk setor tunai tanpa harus menunggu lama untuk di panggil oleh para petugas teller. Dengan menggunakan kartu ATM semua transaksi dapat dilakukan, waktupun terasa lebih efisien dan efekf. Tetapi apa pun itu, segala sesuatu tidak bisa lepas dengan usia dan kualitas maupun eror, semua sistem pasti ada kelemahan dan kelebihannya walaupun mesin sekalipun yang di ciptakan manusia yang di gadang-gadang sempurna, seperti tarik tunai di mesin ATM (Automatic Teller Machine) eror. Setelah memasukkan jumlah uang yang akan di ambil dan proses perhitungan jumlah uang berlangsung biasanya kartu ATM keluar, tetapi mesin ATM tiba-tiba mati sudah pasti layar mesin ATM hilang sudah pasti apabila mesin mati proses selanjutnya tidak akan bisa di lanjutkan termasuk dengan uang yang sudah dan sedang proses perhitungan oleh mesin ATM tidak bisa keluar. Lalu apa yang harus dilakuan apabila eror atau kerusakan sistem terjadi maupun mesin ATM mati ?.
Berikut langkah - langkah yang harus dilakukan :- Laporkan segera ke bank pencetak kartu ATM terdekat untuk melihat transaksi terakhir. Biasanya pihak bank akan langsung cek saldo nasabah, ini dilakukan apakah transaksi yang dilakukan berhasil atau tidak jika ya biasanya saldo akan berkurang dari tabungan. Untuk melihat transaksi dapat juga dilakukan di internet banking
- Tunggu 1x24 jam. ada beberapa sistem bank akan melakukan reload rekening yang tidak berhasil atau eror untuk di refresh kembali, uang yang tidak bisa diambil akan langsung di kembalikan kerekening tabungan.
- Jika dalam waktu 1x24 jam uang tidak masuk ke rekening maka lakukan pelaporan kepihak bank untuk melakukan tindakan selanjutnya, hubungi bagian customer service untuk melakukan tindakan pelaporan. Ambil kartu antrian dan tunggulah sampai nomor antrian di panggil, disini tidak bisa dilakukan selain menunggu dan bersabar jangan sekali-kali melamun selama proses antrian berlangsung di takutkan nomor antrian saudara telah lewat. Saat ini mimin sedang menunggu antrian untuk proses pelaporan
- Lanjut ke proses ..... SELANJUTNYA